Beranda » Blog » Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Diposting pada 7 Oktober 2020 oleh admin / Dilihat: 1.631 kali / Kategori:
Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Truk Molen mempunyai jenis dan ukuran berfariasi dengan beragam fungsi. Jenisnya ada dua macam, standar dan mini. Sedangkan fungsi utamanya yaitu mengangkut beton dari batching plant ke lokasi pengecoran agar menjaga konsistensi beton tetap cair dan tidak mengeras dalam perjalanan. Berikut ulasan Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton.

Truk molen dirancang khusus untuk alat tranportasi beton cor curah siap pakai (Ready mix concrete). Cara kerjanya yaitu di dalam truk molen diisi dengan bahan material kering dan air yang proses pengadukan bahan material tersebut terjadi selama waktu transportasi ke lokasi pengecoran.

Untuk mempertahankan stabilitas kekentalan beton cor yang berada pada truk mixer ini melalui proses agitasi atau memutar drum Tangki yang berada pada atas truk mixer yang bagian dalam drum tersebut terlengkapi dengan spiral pisau satu arah rotasi putaran, sebagai pengaduk material beton cor selama perjalanan ke lokasi pengecoran.

Jika truk molen tidak bisa menjangkau area pengecoran, beton cor dapat kita salurkan menggunakan bantuan pompa beton yang dapat kita perpanjang beberapa meter. Biasanya sepuluh meter atau lebih, dengan mesin pompa beton ini proses pemindahan beton cor ke area pengecoran menjadi lebih cepat dan tepat.

 

Baca : Harga Sewa Pompa Beton Murah

 

Truk molen umumnya tidak melakukan perjalanan lebih dari 2 jam. Banyak kontraktor mengharuskan truk mixer berada pada lokasi pengecoran dalam waktu 90 menit untuk menghindari beton cor dalam truk mengeras.

Mayoritas truk mixer pengangkut beton cor mempunyai kecepatan jalan terbatas, yaitu antara 56 mil per jam (90 km / h).

Untuk Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton umumnya ada dua macam yaitu:

1. Truk Mixer Mini (Minimix)

Teruk Mixer mini memiliki volume muat cor beton per satu kali jalan 3 m³. Tipe truk ini lebih fleksibel untuk semua medan jalan, sempit ataupun menanjak.

2. Truk Mixer Standar

Volume Truk Mixer Standar per truknya untuk satu kali jalan adalah 7 m³. Memuat lebih banyak 4 m³ dari tipe Truk Mini. Kekurangan dari truk ini tidak bisa mengakses jalan sempit dan menanjak.

Demikian ulasan mengenai Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton, semoga dapat membantu menambah wawasan anda mengenai pengecoran.

Daftar Harga Beton Cor Jayamix Per Satu Truk Molen

No. Kelas Jayamix Standar Molen isi 7 M3 Mini Mix Molen isi 3 M3
1 Harga Jayamix B-0 Rp 750.000,- Rp 1.090.000,-
2 Harga Jayamix K-175 Rp 780.000,- Rp 1.140.000,-
3 Harga Jayamix K-200 Rp 800.000,- Rp 1.160.000,-
4 Harga Jayamix K-225 Rp 820.000,- Rp 1.170.000,-
5 Harga Jayamix K-250 Rp 840.000,- Rp 1.190.000,-
6 Harga Jayamix K-275 Rp 860.000,- Rp 1.220.000,-
7 Harga Jayamix K-300 Rp 880.000,- Rp 1.250.000,-
8 Harga Jayamix K-350 Rp 930.000,- Rp 1.270.000,-
9 Harga Jayamix K-400 Rp 950.000,- Rp 1.330.000,-
10 Harga Jayamix K-450 Rp 980.000,- Rp 1.360.000,-
11 Harga Jayamix K-500 Rp 1.020.000,- Rp 1.390.000,-
12 Harga Jayamix K-600 Rp 1.050.000,- Rp 1.420.000,-

Jika anda membutuhkan beton jayamix anda bisa menghubungi pada nomor yang ada pada website ini atau langsung cus Harga Satu Mobil Jayamix

 

Baca juga : Jasa Trowel Floor Hardener

 

Tags:

Bagikan ke

Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Jenis Dan Ukuran Truk Molen Pengangkut Beton

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Rahmat
● online
Kurnia MH
● online
Rahmat
● online
Halo, perkenalkan saya Rahmat
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: